Minggu, 06 Januari 2019

Hanshan Shide




Tempo dulu Hanshan bertanya pada Shide :
Orang lain menfitnah diriku, menindas diriku, menghina diriku, menertawakan diriku, meremehkan diriku, merendahkan diriku, murka pada diriku, menipu diriku, bagaimana cara menanggapinya?

Shide menjawab :
Bersabarlah padanya, mengalah padanya, biarkan saja, menghindarinya, menahan diri, menghormatinya, tidak menghiraukan-nya, tunggulah beberapa tahun kemudian, lihatlah apa yang terjadi pada dirinya.



昔日寒山問拾得曰:
世間謗我、欺我、辱我、笑我、輕我、賤我、惡我、騙我、如何處治乎?

拾得云:
只是忍他、讓他、由他、避他、耐他、敬他、不要理他、再待幾年你且看他